www.oleh2kotabatu.com |
Contohnya apel manalagi yang memiliki rasa manis, apel merah yang memiliki rasa manis asam, dan apel ana yang memiliki rasa sedikit segar. Anda dapat membeli keripik apel sesuai dengan selera anda. Namun jangan lupa untuk mencobanya satu persatu agar anda dapat merasakan keripik apel yang cocok dengan selera lidah anda.
www.oleh2kotabatu.com |
Adapun beberapa proses pembuatan keripik apel:
1. Apel dicuci bersih lalu di iris tipis-tipis.
2. Setelah itu irisan apel direndam dalam sorbitol selama 10 menit dan tiriskan.
3. Langkah selanjutnya yaitu menggoreng apel dengan menggunakan vacum frying selama 45 menit.
4. Setelah digoreng, tiriskan dan dinginkan.
5. Kemudian keripik apel siap untuk dikemas.
Dengan informasi ini maka bagi anda yang ingin membeli keripik apel kota Batu, tidak perlu khawatir lagi dengan cara pembuatan yang tidak baik atau bahkan menggunakan pengawet, karena proses pembuatannya sendiri sudah melalui proses yang higienis dan aman untuk diproduksi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar